Update Gaji Karyawan Traktor Nusantara

Posted on

Gaji Karyawan Traktor Nusantara – Informasi gaji karyawan Traktor Nusantara atau Traknus untuk semua jabatan tersedia sebanyak 45 posisi tersedia lowongan kerja untuk bisa kalian isi dengan cara memberikan lamaran pekerjaan kepada perusahaan ini. Woi brow updategajian ketemu lagi nih dengan mimin terunyu sejagat raya ini yang selalu memberikan info gaji karyawan terupdate untuk kalian sobat sikami di Indonesia tercinta dari sabang sampai merauke. Selain gaji pula admin disini memberikan informasi tentang bonus dan tunjangan bagi seluruh karyawan di perusahaan tersebut. Admin dapatkan informasi ini dari HRD dan pegawai aktif disini.

Traktor Nusantara

Tentang Traktor Nusantara

Traktor Nusantara (Traknus) adalah distributor peralatan berat terkemuka dan terlengkap di Indonesia yang menyediakan solusi untuk kebutuhan sektor industri, pertanian, pembangkit listrik dan konstruksi.

Kepemilikan saham Traknus dipegang oleh kekuatan konglomerasi besar di Asia & Global yakni grup Astra dan Sumitomo Corporation.

Sejak didirikan pada 11 Juni 1974, Traknus menyediakan produk-produk dari merek terkemuka dunia seperti traktor Massey Ferguson, Traknus Genset dengan mesin Perkins, forklift Toyota, HSC Cranes, Link Belt Cranes, peralatan jalan Sakai, ekskavator mini Kubota, crawler carrier Canycom, forklift BT, forklfit Raymond, kompresor udara Ingersoll Rand dan Lift Equipment JLG. Lebih dari itu, Traknus juga memberikan solusi tambahan dengan layanan penyewaan alat berat dan penjualan FG Wilson Genset melalui anak perusahaannya, PT Swadaya Harapan Nusantara (SHN).

Traknus selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik dalam memenuhi permintaan pelanggan melalui ketersediaan suku cadang, jasa perawatan & perbaikan unit yang ditangani oleh mekanik berkompeten tersertifikasi, solusi penyewaan, penjualan unit bekas sampai dengan layanan tes genset.

Saat ini jaringan distribusi Traknus mencakup 15 kantor cabang, serta berbagai jaringan pendukung lainnya berupa Satelite point, Support Point dan site Point di seluruh Indonesia.

Baca Juga  Gaji PT Satria Piranti Perkasa

Seluruh upaya tersebut merupakan komitmen Traknus untuk menjadi perusahaan penyedia solusi total di bidang distribusi unit alat berat, layanan purna jual, penyewaan dan penjualan unit bekas guna memberi manfaat bagi para pemangku kepentingan. [Sumber]

DAFTAR LOWONGAN KERJANYA DISINI

Gaji Karyawan Traktor Nusantara

No Jabatan Gaji/Bulan
1 Finance and Accounting Manager Rp. 17 Juta – 25 Juta
2 Technical Engineering and Construction Manager Rp. 17 Juta – 25 Juta
3 Konstruksi Rp. 17 Juta – 25 Juta
4 HRD & GA Senior Manager Rp. 15 Juta – 18 Juta
5 HRD Rp. 15 Juta – 18 Juta
6 Manager Rp. 10 Juta – 18 Juta
7 National Procurement Manager Rp. 12 Juta – 15 Juta
8 Category Manager Rp. 12 Juta – 15 Juta
9 Procurement Manager Rp. 12 Juta – 15 Juta
10 Operation Manager Rp. 10 Juta – 15 Juta
11 Internal Audit Manager Rp. 10 Juta – 15 Juta
12 Akuntansi Rp. 3 Juta – 20 Juta
13 Manajemen Rp. 3 Juta – 20 Juta
14 Regional Personnel Coordinator Rp. 8 Juta – 12 Juta
15 Assistant Legal Manager Rp. 8 Juta – 12 Juta
16 Teknik Rp. 8 Juta – 12 Juta
17 Assistant IT Manager Rp. 8 Juta – 12 Juta
18 Technical Engineer Manager Rp. 8 Juta – 12 Juta
19 Executive Secretary Rp. 8 Juta – 12 Juta
20 Senior Category Manager Rp. 8 Juta – 12 Juta
21 Rantai Pasokan Rp. 3 Juta – 16 Juta
22 Project Manager Rp. 6 Juta – 10 Juta

Gaji Karyawan Traktor Nusantara

No Jabatan Gaji/Bulan
23 Merchandising Coordinator Rp. 6 Juta – 10 Juta
24 Senior Industrial Engineering Manager Rp. 6 Juta – 9 Juta
25 Marketing Coordinator Rp. 6 Juta – 7 Juta
26 Area Coordinator Rp. 3 Juta – 9 Juta
27 Supervisor Rp. 3 Juta – 8 Juta
28 Teknik Informatika Rp. 2 Juta – 13 Juta
29 Administrasi Rp. 2 Juta – 13 Juta
30 Pelayanan Profesional Rp. 1 Juta – 10 Juta
31 Pemasaran Rp. 3 Juta – 10 Juta
32 Accounting Supervisor Rp. 4 Juta – 6 Juta
33 Logistik Rp. 2 Juta – 5 Juta
34 IT Programer Rp. 2 Juta – 5 Juta
35 Admin IT Rp. 2 Juta – 5 Juta
36 Legal Officer Rp. 2 Juta – 5 Juta
37 Internal Audit Staff Rp. 2 Juta – 5 Juta
38 Store Supervisor Rp. 2 Juta – 5 Juta
39 Pelayanan Rp. 2 Juta – 5 Juta
40 Officer Rp. 2 Juta – 3 Juta
41 SPB Rp. 2 Juta – 3 Juta
42 Kasir Rp. 2 Juta – 3 Juta
43 Customer Service Representatives Rp. 2 Juta – 3 Juta
44 CSR Rp. 1 Juta – 2 Juta
45 Staff Rp. 1 Juta – 2 Juta
Baca Juga  Gaji PT Salem Mandiri jaya

Fasilitas yang Didapat Setelah Jadi Karyawan Traktor Nusantara

  • Jaminan Kesehatan
  • BPJS Ketenagakerjaan
  • Mendapat Tunjangan makan
  • Fasilitas Tunjangan kehadiran
  • Memperoleh Tunjangan transport
  • Tunjangan hari raya
  • Bonus akhir tahun
  • Mobil operasional (jabatan tertentu)
  • Insentif  jam lembur
  • Acara Tahunan Family Gathering

Nah itu dia sobat updategajian untuk informasi tentang gaji Traktor Nusantara informasi diatas kami  dapatkan  dari sumber karyawan yang masih aktif bekerja dan dari devisi HRD terkait. Semoga informasi tersebut dapat menjadi informasi yang bermanfaat bagi kita semua, aamiin. diakhir kata mimin ucapkan terimakasih telah berkunjung dan semoga sukses dari kami updategajian.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *